Daftar Kata Dengan Awalan a

Asana
tempat duduk, misal singgasana, yogasana
Asap
1
Asap Air
gas yang keluar dari air yang mendidih; uap
Asap Api
asap dari api
Asap Belerang
asap dari belerang (gunung berapi)
Asap Racun
gas atau asap yang terbentuk dari peledakan yang umumnya...
Asar
bekas (tentang sisa kenangan)
Asar Rendah
petang hari ketika matahari sudah rendah (sekitar pukul 16.00)
Asar Tinggi
petang hari ketika matahari masih tinggi (sekitar pukul 15.00)
Asas
dasar cita-cita (perkumpulan atau organisasi)
Asas Archimedes
hukum Archimedes
Asas Bilateral
asas hubungan kekerabatan melalui garis kerabat pria dan...
Asas Keadilan
landasan perlakuan adil terhadap manusia yang menjadi...
Asas Keturunan
asas yang menentukan bahwa kewarganegaraan seorang anak...
Asas Konkordan
asas yang sejajar, yang bersamaan
Asas Matrilineal
asas hubungan kekerabatan melalui garis kerabat wanita
Asas Patrilineal
asas hubungan kekerabatan melalui garis kerabat pria
Asas Praduga Tidak Bersalah
asas yang menyatakan bahwa setiap orang yang disangka,...
Asas Primogenitur
asas warisan yang bersangkutan dengan ahli waris yang...
Asas Tempat Kelahiran
asas yang menentukan bahwa tempat lahirlah yang...
Asas Tunggal
satu-satunya asas
Asas Ultimogenitur
asas warisan yang bersangkutan dengan anak termuda dari...
Asas Unilineal
asas hubungan kekerabatan satu garis kerabat, yakni...
Asasi
bersifat dasar; pokok
Asbak
tempat abu rokok
Asbes
serat mineral yang dapat digunakan dalam berbagai ragam...
Asbes Semen
bahan bangunan terbuat dari campuran serat asbes dengan...
Asbut
campuran asap dan kabut
Ase
masakan yang terdiri atas daging cincang dengan bawang...
Aseksual
diproduksi tanpa melalui kegiatan seksual atau...
Asepsis
hal bebas dari infeksi
Aseptik
bebas dari infeksi
Aseran
pemarah; lekas marah; kasar tindakannya
Asese
bersetuju; bermufakat
Aset
sesuatu yang mempunyai nilai tukar
Asetabulum
cekungan yang berbentuk mangkuk pada tulang panggul
Asetat
ester atau garam yang mengandung gugus CH3COO- atau ion CH3COO-
Asetilena
gas tanpa warna yang mudah terbakar, berbau eter apabila...
Asetimeter
alat untuk mengukur kadar asam cuka dalam larutan air
Aseton
zat cair tanpa warna yang mudah terbakar dan mempunyai...
Asfal
terendah
Asfar
kuning
Asfiksia
kematian karena kekurangan udara
Asi
benar; sah
Asian
manjur (tentang obat)
Asibilan
bunyi afrikat yang dihasilkan pada gigi
Asibilasi
proses terjadinya konsonan plosif menjadi konsonan...
Asid
zat asam
Asidimeter
alat untuk menentukan jumlah zat asam dalam suatu zat...
Asidosis
keadaan patologis akibat penimbunan asam atau kehilangan...
Asih
kasih; sayang
Asiklik
tidak mengandung lingkaran dalam bangun molekulnya
Asil
rumah sakit gila
Asilabis
tidak dapat membentuk suku kata atau tidak dapat menjadi...
Asimetris
tidak setangkup; tidak simetris
Asimilasi
pengolahan zat pada tumbuh-tumbuhan yang mengandung...
Asimilasi Fonemis
asimilasi
Asimilasi Historis
umlaut
Asimilasi Identifikasi
pembauran nilai dan sikap warga masyarakat yang...
Asimilasi Jauh
asimilasi yang terjadi antara fonem yang letaknya tidak...
Asimilasi Kebudayaan
penyesuaian diri terhadap kebudayaan dan pola-pola perilaku
Asimilasi Morfologis
perubahan dalam jumlah, jenis, atau kasus dari sebuah...
Asimilasi Perkawinan
proses terjadinya perkawinan campuran yang berbeda...
Asimilasi Politik
penyesuaian paham politik antara dua organisasi agar...
Asimilasi Progresif
proses perubahan suatu bunyi menjadi mirip dengan bunyi...
Asimilasi Regresif
proses perubahan bunyi menjadi mirip dengan bunyi yang...
Asimilasi Resiprokal
proses perubahan dua fonem yang berurutan, yang...
Asimilasi Sikap
proses pudarnya prasangka terhadap golongan-golongan
Asimilasi Struktural
pemberian kesempatan kepada golongan minoritas untuk...
Asimilatif
berhubungan dengan asimilasi
Asimtot
garis lurus yang makin didekati oleh suatu lengkungan,...
Asimus
ujung saluran kecil yang berbentuk kantong (seperti...
Asin
berasa garam; masin
Asinan
sayuran atau buah-buahan yang diawetkan dalam cuka yang...
Asindeton
penghilangan konjungsi dalam frasa, klausa, atau...
Asing
tersendiri; terpisah sendiri; terpencil
Asinyor
seseorang yang menyerahkan hak atau miliknya (biasanya...
Asiri
mudah menguap pada temperatur yang relatif rendah
Asisten
orang yang bertugas membantu orang lain dalam...
Asisten Ahli
pangkat atau jabatan dosen setingkat di bawah lektor...