Daftar Kata Dengan Awalan k

Kajang
anyaman dari bambu (daun nipah, mengkuang, dsb) untuk...
Kajangan
ikan, Zenachopterus dispar
Kaji
pelajaran (agama dsb)
Kaji Lama
perkataan, ajaran, ucapan, dsb yang dulu sering diutarakan
Kajian
hasil mengkaji
Kak
kakak; saudara tua
Kakaban
ijuk yang dijepit dengan bambu dibelah dua memanjang,...
Kakagau
putusan lembaga hukum tertinggi (di Toraja)
Kakah
terkakah-kakah
Kakak
saudara tua
Kakaktua
catut besar, ujungnya menyerupai paruh burung kakaktua,...
Kakanda
kakak (lebih hormat, lebih mesra)
Kakang
abang
Kakao
pohon cokelat, bijinya dibuat bubuk untuk minuman dsb;...
Kakap
ikan laut yang buas, berbadan lebar dan pipih berwarna...
Kakar
kekar
Kakas
kuku; cakar
Kakas Ayam
cakar ayam
Kakas Emparan
kakas yang dianggap dapat menyebabkan efek selip ke...
Kakas Memusat
kakas yang perlu untuk percepatan memusat suatu zarah atau benda
Kakawin
jenis puisi Jawa Kuno
Kakbah
bangunan suci yang terletak di dalam Masjidilharam di...
Kakek
bapak dari ayah atau bapak dari ibu; aki; datuk
Kakek Moyang
nenek moyang; leluhur
Kakek-Kakek
sudah tua sekali (bagi orang laki-laki)
Kakerlak
kecoak
Kaki
ukuran panjang, 12 inci (= ? 0.3048 m)
Kaki Ayam
kaki tanpa alas kaki (sepatu dsb); kaki telanjang
Kaki Belalang
, ki bentuk kaki yang indah
Kaki Celana
bagian celana (panjang) yang menutupi kaki
Kaki Gajah
penyakit beri-beri basah (disertai tungkai membengkak)
Kaki Gunung
lereng gunung bagian bawah
Kaki Hutan
tepi hutan
Kaki Jantang
kaki yang tidak lurus (tentang kaki kuda)
Kaki Jenjang
bagian bawah suatu jenjang
Kaki Kuning
kepodang
Kaki Langit
batas pandangan secara horizontal yang seolah-olah...
Kaki Lima
serambi muka (emper) toko di pinggir jalan (biasanya...
Kaki Mantra
kelompok suku kata yang merupakan kesatuan metrik sajak
Kaki Meja
tidak naik kelas
Kaki Sajak
dua atau tiga suku kata yang tidak bertekanan lalu...
Kaki Seribu
luing
Kaki Tangan
orang yang diperalat orang lain untuk membantu
Kaki Telanjang
lihat kaki ayam
Kaki Tiga
penyangga (pada kamera dsb) yang terdiri atas tiga...
Kakodil
cairan tidak berwarna dan sangat mudah terbakar berbau...
Kakofoni
suara (musik) yang sumbang atau kasar sehingga...
Kakografi
tulisan yang sulit dibaca
Kakok
mengakok
Kakologi
bahasa yang menyimpang dari norma ucapan atau bahasa yang berlaku
Kakostokrasi
pemerintahan yang dijalankan oleh orang-orang yang...
Kaksa
bijih timah yang terdapat di dasar lembah
Kaktus
tumbuhan yang termasuk suku Cactaceae, berbatang hijau...
Kaktus Apunsia
kaktus yang bentuknya seperti sendok nasi, bundar...
Kaktus Astrafitum
kaktus yang bentuknya menyerupai bintang, bersegi-segi...
Kaktus Bola Emas
kaktus yang berasal dari Meksiko, bentuknya seperti...
Kaktus Ferakaktus
kaktus yang berduri besar, kuat dan tajam yang memenuhi...
Kaktus Sagnara
kaktus yang berasal dari Arizona, Amerika Serikat,...
Kaku
keras tidak dapat dilentukkan; kejur; kejang
Kaku Lidah
kelu lidah; tidak dapat berkata-kata dengan mudah
Kakuminal
terjadi karena penyempitan antara ujung lidah yang...
Kakus
tempat buang air; jamban
Kal
ukuran isi (untuk beras dsb) yang banyaknya setengah cupak
Kala
waktu; ketika; masa
Kala Edaran
waktu yang diperlukan untuk melakukan suatu edaran
Kala Hajat
kada hajat; buang air
Kala-Kala
kantong yang dibuat dari terpal dan diikatkan di bagian...
Kalah
tidak menang atau dalam keadaan tidak menang (dalam...
Kalah Gertak
kalah karena ditakut-takuti; kalah dalam hal menggertak
Kalah Suara
kalah dalam pemilihan; tidak disetujui oleh orang banyak
Kalai
mengalai
Kalajengking
serangga kecil jenis laba-laba yang berbadan...
Kalaka
denda perceraian, biasanya telah ditetapkan pada waktu perkawinan
Kalakanji
rumput yang dapat melekat pada pakaian apabila...
Kalakati
kacip
Kalakatu
kelekatu
Kalakeran
harta milik kerabat yang tidak terbagi, kecuali jika...
Kalakian
ketika itu; lalu; kemudian
Kalam
perkataan; kata (terutama bagi Allah)
Kalam Batu
anak batu tulis