Daftar Kata Dengan Awalan l

Lidah Mertua
tumbuhan terna, termasuk suku Agavaceae, berasal dari...
Lidah Ombak
bagian depan kepala ombak
Lidah Panas
bentangan atau penyaluran udara panas secara jelas ke arah kutub
Lidah Papan
bagian papan yang merupakan alat penyambung yang...
Lidah Patah
tidak dapat melafalkan kata-kata yang betul
Lidah Rakyat
keinginan (pendapat) rakyat atau orang banyak
Lidah Serunai
tali atau bilah tipis pada bagian tiupan serunai yang...
Lidah Tergalang
tidak dapat menolak permintaan
Lidah Terganjal
tidak dapat berkata-kata (karena kaget, sedih, gembira, dsb)
Lidah Terkalang
tidak berani menjawab (membantah)
Lidah-Lidah
tumbuhan, Alangium ebenaceum
Lidas
berasa pedih atau sangat gatal (pada lidah atau mulut)
Lidi
tulang daun nyiur (enau dsb)
Lidid
peledak yang diramu dengan asam pikrat, nitrobenzena, dan vaselin
Lifo
cara menghitung harga bahan yang dipakai dalam produksi...
Lift
alat untuk mengangkat yang digerakkan dengan tenaga...
Lifter
atlet dalam olahraga angkat besi
Liga
perserikatan (persekutuan, permusyawaratan) antara...
Liga Sepak Bola
perserikatan sepak bola bayaran
Ligamen
jaringan ikat yang kuat yang mengikat tulang pada persendian
Ligan
atom, ion, atau molekul yang terikat pada atom pusat...
Ligar
berligar-ligar
Ligas
meligas
Ligasi
pengikatan suatu organ berongga dengan suatu ligatur...
Ligat
meligat
Ligatur
tanda untuk membayangkan dan menyanyikan dua atau...
Ligih
meligih
Lignin
bahan polimer tidak berbentuk yang bersama-sama dijumpai...
Lignit
jenis batu bara yang merupakan tingkat pertama hasil...
Lignoselulosa
senyawa kimia yang terdiri atas lignin dan selulosa yang...
Lignosulfonat
bahan yang dihasilkan dari reaksi lignin dengan senyawa...
Lignotuber
terubusan dari pangkal batang yang siap menggantikan...
Lihai
pintar; cerdik; cekatan; pandai (menipu dsb)
Lihat
melihat
Lik
sebab yang dicari-cari; dalih
Likantropi
gejala kekacauan mental, penderita merasa dan...
Likas
alat untuk menggulung benang yang baru dipintal; ruing
Likat
agak malu (tidak mau melihat, selalu tunduk saja, dsb)
Likir
tumbuhan yang umbinya enak dimakan, Tacca leontopetaloides
Liku
kelok; lekuk; lengkong
Likuid
cair; dalam bentuk cair
Likuida
konsonan malaran apiko-alveolar yang menyerupai vokal,...
Likuidasi
pembubaran perusahaan sebagai badan hukum yang meliputi...
Likuiditas
perihal posisi uang kas suatu perusahaan dan...
Likuiditas Bank
kemampuan bank setiap waktu untuk membayar utang jangka...
Likur
sebutan bilangan antara 20 dan 30; (se -- , 21; dua -- ,...
Likuran
berlikur-likur
Likut
berlikut
Lil
lukah (bubu) yang berpintu di samping
Lila
meriam kecil terbuat dari tembaga atau gangsa
Lilah
melilah
Lilan
pohon, Xylopia elliptica
Lilau
melilau
Lili
tanaman hias berasal dari Jepang atau Cina, bunganya...
Lili Paris
tumbuhan dengan daun berbentuk pita hijau, bergaris...
Lilin
satuan kuat cahaya (satu lilin = 12,56 lumen)
Lilin Baku
lilin berasal dari lemak ikan paus sebagai sediaan...
Lilin Batik
lilin yang dipakai untuk membatik; lilin lebah; malam
Lilin Cina
lilin yang merah, biasanya dibakar pada waktu...
Lilin Lebah
lilin hasil penggetahan (sekresi) lebah madu atau jenis...
Lilin Parafin
lilin yang diperoleh dari sulingan parafin dengan jalan...
Lilin Paskah
lilin besar yang diberkati pada upacara malam Paskah,...
Lilin Sambang
lilin yang terdapat pada sarang lebah yang sudah kosong
Lilin Stearin
lilin yang terbuat dari stearin campuran asam palmitin...
Lilin Tanah
campuran padat, seperti lilin dari hidrokarbon, lilin...
Liliput
sesuatu yang kecil-kecil (tentang orang, rumah, dsb)
Lilit
kebatan yang membelit-belit; belit
Lilit Kutu
pohon termasuk suku Urticaciae, tingginya mencapai 20 m,...
Lilitan
hasil melilit atau melilitkan
Lillahi
demi (karena, untuk) Allah
Lima
jumlah bilangan yang banyaknya 4 ditambah 1; jumlah...
Lima Waktu
salat lima kali sehari semalam (Subuh, Lohor, Asar, Magrib, Isya)
Liman
gajah
Limar
kain sutra bercorak, biasa dipakai untuk sabuk dsb
Limas
takir yang dibuat dari upih pinang, daun pisang, dsb,...
Limasan
berbentuk limas (tentang atap)
Limau
tanaman berbuah bulat atau lonjong, berujung agak...
Limau Besar
limau berbuah besar dan berkulit tebal; Citrus maxima
Limau Betawi
limau, berbuah bulat, bagian bawahnya rata, berkulit...
Limau Cina
limau manis