Apa Artinya Alam

Alam

Dunia

Kerajaan; daerah; negeri

Yang bukan buatan manusia

Segala daya (gaya, kekuatan, dsb) yang menyebabkan terjadinya dan seakan-akan mengatur segala sesuatu yang ada di dunia ini

Segala sesuatu yang termasuk dalam satu lingkungan (golongan dsb) dan dianggap sebagai satu keutuhan

Lingkungan kehidupan

Segala yang ada di langit dan di bumi (seperti bumi, bintang, kekuatan)

Mengalami

Bendera (panji-panji) sebagai tanda (pada pasukan dsb)