Apa Artinya Cermin Tikungan

Cermin Tikungan

Kelengkapan tambahan pada jalan yang berfungsi sebagai alat untuk menambah jarak pandang pengemudi kendaraan bermotor. (km. no. km.3/1994)