Daftar Kata Dengan Awalan n

N
lambang untuk jumlah tidak tentu; lambang untuk jumlah...
Na
nah
Naam
ya; begitulah
Naas
nahas
Nabatah
dunia tumbuh-tumbuhan; alam tumbuh-tumbuhan; flora
Nabati
mengenai (berasal dari) tumbuh-tumbuhan
Nabi
orang yang menjadi pilihan Allah untuk menerima wahyu-Nya
Nabu
biji buah (durian, nangka, cempedak) dan daging buah
Nada
tinggi rendahnya bunyi (dalam lagu, musik, dsb)
Nada Dasar
nada pertama dalam suatu tangga nada
Nada Minor
suara sumbang
Nada-Nadanya
keadaan berdasarkan perilaku (ucapan, dsb); keadaan...
Nadar
nazar
Nadi
pembuluh darah di pergelangan tangan (terasa berdenyut...
Nadi Arteri
nadi yang mengalirkan darah dari jantung ke seluruh bagian badan
Nadi Silvi
nadi arteri
Nadim
orang yang dipercaya; sahabat karib
Nadir
jarang ada; jarang didapat; luar biasa
Nadirat
1nadir
Naf
pusat roda yang berbentuk silinder, berlubang, dilalui...
Nafar
meninggalkan Mina menuju Mekah pada waktu melaksanakan...
Nafar Awal
keberangkatan jamaah haji dari Mina ke Mekah pada...
Nafar Sani
Isl keberangkatan jamaah haji dari Mina ke Mekah pada...
Nafas
napas
Nafi
penolakan; penampikan; pengingkaran
Nafiri
trompet panjang
Nafkah
belanja untuk hidup; (uang) pendapatan
Nafkah Batin
nafkah untuk memenuhi kebutuhan batin
Nafkah Cerai
tunjangan yang diberikan seorang pria kepada bekas...
Nafsi
diri sendiri; orang-seorang
Nafsu
keinginan (kecenderungan, dorongan) hati yang kuat
Nafsu Amarah
dorongan batin untuk berbuat yang kurang baik, terutama marah
Nafsu Iblis
dorongan batin untuk melakukan tindakan yang mengarah...
Nafsu Lawamah
dorongan batin untuk mengikuti jalan kebaikan dan kebenaran
Nafsu Mutmainah
dorongan batin untuk mempertahankan diri dari segala...
Nafsu Radiah
dorongan batin yang diridai Allah Swt.
Nafsu Setan
nafsu iblis
Nafsu Tabiat
naluri; insting
Nafta
sulingan minyak bumi yang mempunyai titik didih rendah...
Nafta Petroleum
fraksi petroleum dalam selang gasolin
Naftalena
hidrokarbon diperoleh dari ter batu bara, berupa zat...
Naftena
senyawa hidrokarbon jenuh yang molekulnya paling sedikit...
Naftol
zat kristal antiseptik C10H7OH dari ter batu bara,...
Naga
ular yang besar (dalam cerita dan dalam beberapa kata...
Naga Bura
naga yang menyemburkan bisa dan api
Naga Gentala
ukiran berbentuk naga pada roda kereta
Naga Hari
naga penunggu mata angin yang tiap hari berpindah tempat
Naga Kecil
negara industri baru yang dianggap bernegeri leluhur...
Naga Sekuik
lukisan pada kain batik yang berupa naga berenang...
Naga Tahun
naga penunggu mata angin yang setiap tahun berpindah tempat
Naga-Naga
(gambar, lukisan) tiruan naga
Naga-Naganya
keadaan yang menjadi gelagat atau alamat baik atau buruk
Nagam
karangan (untaian) mutiara
Nagara
-- bukit
Nagara Bukit
puncak bukit
Nagari
wilayah atau sekumpulan kampung yang dipimpin...
Nagasari
pohon yang tingginya mencapai 12 m, daun dan buahnya...
Nah
kata seru untuk menyudahi (menukas, menyimpulkan, dsb)...
Nahak
ternahak
Nahas
sial; celaka; malang (terutama dihubungkan dengan hari,...
Nahdiyin
warga Nahdatul Ulama
Nahi
yang dilarang; larangan
Nahi Allah
larangan Allah
Nahkoda
nakhoda
Nahu
tata bahasa (menyangkut tata kalimat dan tata bentuk); gramatika
Nahu Bentuk
nahu yang mengkaji bentuk kata dan kata jadiannya; ilmu...
Nahu Saraf
gramatika
Nahwu
nahu
Naib
wakil; pengganti
Naib Ketua
wakil ketua
Naib Laksamana
laksamana muda
Naif
sangat bersahaja; tidak banyak tingkah; lugu (karena...
Naik
bergerak ke atas atau ke tempat yang lebih tinggi
Naik (Ke) Darat
pergi ke darat (dari kapal, perahu, dsb)
Naik Apel
minta banding kepada pengadilan yang lebih tinggi (naik...
Naik Banding
naik apel
Naik Benang
mendapat angin; mendapat hati; mendapat kesempatan berkembang
Naik Bertabal
mengumumkan penobatan raja; menobatkan
Naik Besar
mulai sudah menjadi besar (tentang anak-anak)
Naik Cetak
mulai (akan) dicetak